Manfaat Redundansi Data dalam Sistem Penyimpanan

Sistem Penyimpanan

Sejak era digital, kita semakin harus lebih berhati-hati dalam mengelola data sensitif. Masalahnya, sekalinya data tersebut tersebar, konsekuensinya pasti berupa keamanan yang terganggu. Selain itu, kesalahan memasukkan data juga dapat mengganggu sistem penyimpanan. Salah satu masalahnya adalah isu redundansi data. Sekilas Tentang Redundansi Data  Sesuai arti katanya, “redundansi” berarti pengulangan. Redundansi data terjadi bila Anda […]

Apa Tantangan dan Peluang Storage Dari Komputasi Kuantum?

Komputasi Kuantum

Cepatnya perkembangan teknologi membuat para ilmuwan tertantang untuk berpikir keras. Mengingat tuntutan untuk bekerja lebih praktis dan efisien semakin besar, maka lama-kelamaan komputer standar belum tentu bisa memenuhi kebutuhan manusia modern. Nah, di sinilah komputasi kuantum berperan, terutama untuk urusan storage. Sekilas Tentang Komputasi Kuantum  Komputasi kuantum adalah bidang multidisiplin yang melibatkan lebih dari satu […]

Peran Teknologi 3D NAND Dalam Penyimpanan SSD

Penyimpanan SSD

Banyaknya pilihan teknologi di era digital ini mempermudah kita dalam berbagai pekerjaan. Untuk penyimpanan SSD, kini ada teknologi 3D NAND yang dapat kita manfaatkan untuk memperlancar pekerjaan sehari-hari. Namun, seperti apa sesungguhnya teknologi 3D NAND itu? Sekilas Mengenai Teknologi 3D NAND  Teknologi Flash NAND semakin diminati sejak lima tahun terakhir ini untuk penyimpanan SSD. Keunggulannya […]

Apa Bedanya Penyimpanan SSD dengan Penyimpanan HDD?

Penyimpanan SSD

Bermain online game atau pun mengerjakan proyek digital lainnya, Anda pasti membutuhkan kapasitas RAM yang memadai. Untuk itu, kenalilah pentingnya penyimpanan SSD serta perbedaannya dengan HDD. Pentingnya Penyimpanan Data atau Storage Data  Penyimpanan data atau storage data berperan besar dalam kelancaran saat bermain game maupun mengerjakan proyek digital. Bila proyek digital masih berupa teks biasa, […]

Berapa Kapasitas Storage Terbaik untuk Pengalaman Gaming Maksimal?

Storage

Bermain online game dengan koneksi cepat dan lancar itu impian semua pemain. Tidak hanya mengganggu mood, respon lambat karena masalah koneksi juga mempengaruhi kelancaran saat bermain game. Untuk itu, Anda membutuhkan penambahan storage yang maksimal. Sekilas Tentang Cara Kerja Storage Dalam online gaming, storage yang dibutuhkan untuk meningkatkan pengalaman bermain game adalah RAM. RAM (Random […]

Mengenal SSHD, Teknologi Hybrid Storage Gabungan SSD-HDD

Teknologi Hybrid Storage

SSD dan HDD mungkin sudah tidak asing lagi bagi pengguna komputer. Namun, tahukah kamu bahwa ada satu jenis penyimpanan lagi yang disebut SSHD. Media penyimpanan ini mengusung teknologi hybrid storage yang menggabungkan teknologi SSD dan HDD. Seperti apa penjelasannya? Pengertian Teknologi Hybrid Storage SSHD Teknologi hybrid storage adalah sistem penyimpanan yang mengombinasikan hard disk drive […]

5 Storage Masa Depan dengan Kapasitas penyimpanan Besar

Kapasitas penyimpanan

Kebutuhan akan kapasitas media penyimpanan semakin meningkat dari waktu ke waktu. Oleh karena itu, berbagai teknologi terbaru terus dikembangkan untuk menjawab kebutuhan kapasitas penyimpanan yang makin besar di masa mendatang. Lantas, apa saja teknologi storage masa depan yang bisa menampung data dalam skala besar? Berikut lima daftarnya yang patut diketahui. 1. 5D Optical Storage Tidak […]

Cloud Vs Local Storage, Pahami Keuntungan dan Tantangannya!

Local Storage

Penyimpanan cloud makin populer dewasa ini, baik di kalangan pengguna umum maupun perusahaan. Kendati demikian, banyak juga orang yang lebih memilih penyimpanan lokal. Untuk bisa menentukan pilihan yang paling sesuai, penting untuk memahami kelebihan dan tantangan dari kedua jenis penyimpanan ini. Disarikan dari Docupile dan berbagai sumber lain, berikut beberapa keuntungan dan tantangan cloud vs […]

HDD ke SSD: Evolusi Teknologi Penyimpanan Data dari Masa ke Masa

Penyimpanan Data

Perkembangan teknologi yang pesat membuat evolusi teknologi penyimpanan data berubah dengan cepat. Dahulu, storage berukuran besar memiliki kapasitas kecil. Saat ini sebuah perangkat penyimpan kecil sudah bisa menyimpan data berukuran besar. Belum lagi, kamu bisa menyimpan data secara remote. Berbagai Sistem Penyimpanan Data Terdapat berbagai pilihan sistem data storage yang ditawarkan. Ada beberapa sistem yang […]

Teknologi NAND Flash QLC dan Pengaruhnya pada Performa SSD

Teknologi NAND Flash

QLC SSD menawarkan kapasitas besar dan harga yang lebih terjangkau dibandingkan SSD lainnya. Jenis SSD ini menggunakan teknologi NAND flash QLC, yang mampu menyimpan empat bit di setiap sel. Bagaimana teknologi ini memengaruhi performa SSD? Mari kita pelajari lebih lanjut. Apa Itu Teknologi NAND Flash? Menurut Kingston, teknologi NAND flash adalah jenis flash memory non-volatile […]